Membuat desain visual untuk berbagai kebutuhan marketing seperti banner, poster, katalog, feed media sosial, dan POSM (spanduk, wobblers, shelf talker, dsb).
Mengembangkan motion graphic dan video pendek menggunakan software animasi dan editing.
Membuat ilustrasi animasi yang mendukung narasi atau identitas brand.
Menyusun konsep visual yang konsisten dengan identitas brand dan brief tim marketing.
Melakukan revisi desain sesuai masukan tim dan memastikan hasil akhir berkualitas tinggi.
Berkoordinasi dengan tim konten, marketing, dan produksi untuk memastikan materi visual tepat guna dan tepat sasaran.
Persyaratan Khusus
Kualifikasi:
Minimal pendidikan D3/S1 di bidang Desain Komunikasi Visual, Multimedia, atau bidang terkait.
Menguasai Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Adobe Premiere, dan software motion graphic seperti After Effects, Blender, atau sejenisnya.
Berpengalaman dalam membuat materi POSM dan memahami standar cetak/desain promosi offline.
Mampu membuat ilustrasi animasi (hand-drawn atau digital vector-based).
Kreatif, detail, dan memiliki kepekaan tinggi terhadap estetika visual.
Mampu bekerja dengan deadline dan terbiasa menangani beberapa proyek sekaligus.
Portofolio desain (statis dan motion) wajib dilampirkan saat melamar.
Persyaratan Umum
Minimal pendidikan
Sarjana
Status pernikahan
Tidak ada preferensi
Minimal pengalaman
1 tahun
Kondisi fisik
Non Disabilitas
Keterampilan
Content Marketing
Interface Design
Adobe Creative Suite
Swapro International Cabang Makassar
Jl. Tamalanrea Raya (BTP)
Komp. Ruko Bumi Prima Jaya Blok B 22-23