Background header
 
Bagian Pengiriman
KOTA ADM. JAKARTA BARAT, DKI JAKARTA
Diposting 22 hari yang lalu • Jumlah lowongan: 1
Batas waktu lamaran 31 Mei 2025
Bidang pekerjaan
Supir
Jenis pekerjaan
Full time
Tipe pekerjaan
Lowongan dalam negeri
Jenis kelamin
Laki-laki
Rentang gaji
Dirahasiakan

Deskripsi Pekerjaan

Tugas dan Kewajiban 

• Mengangkut dan menurunkan barang.

• Berkendara sesuai aturan lalu lintas yang berlaku.

• Memastikan barang yang dikirim sampai tepat waktu atau sesuai jadwal yang telah ditentukan.

• Menjaga kondisi kendaraan dan memperbaikinya ketika terjadi kendala.

• Memiliki SIM yang sesuai dengan tipe kendaraan.

• Mehami rute perjalanan


Kualifikasi :

• Usia 18-45 Tahun

• Bisa Membawa Mobil Manual & Matic

• Memiliki SIM A/B+C

• Memiliki Motor Sendiri

• Bersedia Jaminkan BPKB

• Berdomisili DKI Jakarta


Persyaratan Khusus


Kualifikasi :

• Usia 18-45 Tahun

• Bisa Membawa Mobil Manual & Matic

• Memiliki SIM A/B+C

• Memiliki Motor Sendiri

• Bersedia Jaminkan BPKB

• Berdomisili DKI Jakarta


Persyaratan Umum
Minimal pendidikan
SMK
Status pernikahan
Tidak ada preferensi
Minimal pengalaman
1 tahun
Kondisi fisik
Non Disabilitas
Keterampilan
Microsoft Office
PT. Wira Mitramas Sejati
JL. PANGERAN JAYAKARTA NO. 8 BLOK F 3 - 3 A KOMPLEK ARTHA CENTER
Automotive & Component
Lihat Profil Perusahaan
Lowongan dari

Karirhub

 

Lowongan Pekerjaan

Lowongan dalam negeri

Lowongan luar negeri

Layanan ketenagakerjaan dalam genggamanmu
App StoreGoogle Play